Pelayanan dan Rehabilitasi Berbasis Masyarakat

Apa itu Pelayanan dan Rehabilitasi Berbasis Masyarakat ?

Arti Pelayanan dan Rehabilitasi Berbasis Masyarakat dalam istilah Sosial adalah: Suatu sistem pemberian pelayanan dan rehabilitasi yang bertumpu pada peran dan pemberdayaan masyarakat, tokoh masyarakat, organisasi sosial, LSM, lembaga profesi, untuk membantu klien untuk memenuhi kebutuhan dan hak-haknya

 

sumber: Glossary | Kementerian Sosial RI

Tags:

Pencarian Terkait