Kemitraan Sosial

Apa itu Kemitraan Sosial ?

Arti Kemitraan Sosial dalam istilah Sosial adalah: Kerjasama, kepedulian, kebersamaan, kesetaraan jaringan kerja untuk menumbuhkembangkan kemanfaatan timbal balik antara pemerintah pusat dan daerah serta masyarakat/ORSOS dan dunia usaha dalam penyelenggaraan pelayanan dan rehabilitasi sosial

 

sumber: Glossary | Kementerian Sosial RI

Tags:

Pencarian Terkait