Kemandirian Keluarga

Apa itu Kemandirian Keluarga ?

Arti Kemandirian Keluarga dalam istilah Sosial adalah: Sikap mental dalam hal berupaya meningkatkan kepedulian masyarakat dalam pembangunan, mendewasakan usia perkawinan, membina dan meningkatkan ketahanan keluarga, mengatur kelahiran, dan mengembangkan kualitas dan kesejahteraan keluarga berdasarkan kesadaran dan tanggungjawab. (UU No. 10 tahun 1992 tentang Perkembangan Kependudukan Dan Pembangunan Keluarga Sejahtera)

 

sumber: Glossary | Kementerian Sosial RI

Tags:

Pencarian Terkait