Istishna’

Apa itu Istishna’?

Arti dan makna Istishna’ dalam istilah keuangan:
Akad Pembiayaan barang dalam bentuk pemesanan pembuatan barang tertentu dengan kriteria dan persyaratan tertentu yang disepakati antara pemesan atau pembeli (mustashni’) dan penjual atau pembuat (shani’)

 

sumber: https://www.lps.go.id/daftar-istilah

Tags:

Pencarian Terkait