dewan

Apa itu dewan?

dewan adalah /déwan/ n 1 majelis atau badan yg terdiri atas beberapa orang anggota yg pekerjaannya memberi nasihat, memutuskan sesuatu hal dsb dng jalan berunding; 2 kl mahkamah (tinggi); — juri panitia yg menentukan hasil sayembara (perlombaan, pertandingan); — keamanan 1 dewan yg didirikan PBB yg bertugas mengurus segala sesuatu mengenai keamanan dunia; 2 (nasional), dewan yg didirikan oleh pemerintah yg diberi tugas mengurus soal-soal keamanan dl negeri; — kesenian dewan yg bertugas membina dan mengembangkan kesenian; — mahasiswa dewan yg anggotanya mewakili para mahasiswa suatu universitas atau perguruan tinggi; — menteri dewan yg anggotanya para menteri; kabinet; — moneter dewan yg bertugas memberi nasihat mengenai keuangan negara atau mengawasi keuangan negara; — nasional dewan yg anggotanya mewakili segala aliran dl masyarakat dan bertugas memberi nasihat kpd pemerintah; — penasihat dewan yg bertugas memberi nasihat dan saran; — pengawas  dewan yg bertugas mengawasi pekerjaan suatu organisasi (perkumpulan, koperasi, perseroan, dsb); — perancang dewan yg bertugas membuat rancangan-rancangan pembangunan negara dsb; — perwakilan rakyat dewan yg anggotanya terdiri dr para wakil rakyat; parIemen; — pimpinan dewan yg bertugas memberikan pimpinan kpd suatu organisasi (perkumpulan, partai, perseroan, dsb)

 

***Keterangan:

n : nomina; v : verba; a : adjektiva; adv : adverbia; num : numeralia; p : partikel; pron : pronomina

dl : dalam ;dng : dengan ; dp : daripada; dr : dari; dsb : dan sebagainya; kpd : kepada; krn : karena; msl : misalnya; pd : pada; sbg : sebagai; spt : seperti; thd : terhadap; tt : tentang; yg : yang

 

sumber: Kamus Besar Bahasa Indonesia. Pusat Bahasa, Departemen Pendidikan Nasional, Jakarta. 2008.

Pencarian Terkait