KELUARGA BERKUALITAS
Apa itu KELUARGA BERKUALITAS?
KELUARGA BERKUALITAS adalah Keluarga yang dibentuk berdasarkan perkawinan yang sah dan bercirikan sejahtera, sehat, maju, mandiri, memiliki jumlah anak yang ideal, berwawasan ke depan, bertanggung jawab, harmonis dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.
sumber: Kamus Istilah kependudukan dan Keluarga Berencana. BKKBN. 2011
Tags: Kependudukan
Categorised in: K
Comments are closed here.