Langit
Apa itu Langit?
Langit adalah n ruang luas yg terbentang di atas bumi, tempat beradanya bulan, bintang, matahari, dan planet lain; beratapkan –, ki 1 banyak berlubang, bocor (atap): rumahnya sudah beratapkan –, namun la belum dapat memperbaikinya; 2 di luar rumah (tenda dsb); lapangan terbuka: pramuka itu tidur beratapkan —; di bawah kolong –, ki di muka bumi; di mana bumi dipijak, di situ — dijunjung, pb menurut adat kebiasaan tempat yg didiami; ke — tak sampai ke bumi tak nyata, pb setengah-setengah, kepalang tanggung di dl menyelesaikan pekerjaan atau mempelajari lelmu: sawah berbendar –, ki sawah yg mendapat air dr air hujan; tadah hujan; seperti bumi dengan -, ki sangat berbeda mengenai pekerti (harga dsb);
***Keterangan:
n : nomina; v : verba; a : adjektiva; adv : adverbia; num : numeralia; p : partikel; pron : pronomina
dl : dalam ;dng : dengan ; dp : daripada; dr : dari; dsb : dan sebagainya; kpd : kepada; krn : karena; msl : misalnya; pd : pada; sbg : sebagai; spt : seperti; thd : terhadap; tt : tentang; yg : yang
sumber: Kamus Besar Bahasa Indonesia. Pusat Bahasa, Departemen Pendidikan Nasional, Jakarta. 2008.
Categorised in: L
Comments are closed here.