Layang
Apa itu Layang?
Layang adalah , melayang v 1 terbang (dng sayap tidak bergerak): layang-layang itu ~ rendah di atas kepala kami; 2 terbang krn dihembus angin: atap asbes banyak yg ~ oleh puting beliung; 3 tidak menentu; tidak terarah (tt pikiran, tembakan, perhatian, dsb): tiba-tiba pikirannya ~ entah ke mana; kalau getah meleleh, kalau daun ~, pb dl keadaan sulit hanya sanak saudara kitalah yg selalu dekat pd kita, sedangkan orang lain akan menjauh; melayangkan v 1 membuat melayang (terbang); 2 mengirimkan; mengarahkan: jika sudah sampai di tempat barumu, jangan lupa sekali-sekali ~ surat kpd kami; dilayangkan v 1 diterbangkan; 2 diarahkan; dikirimkan; pandang jauh ~, pandang dekat ditukikkan, pb segala sesuatu diperhatikan dan diperiksa dng saksama; terlayang v tertidur; terpejam: tiada berapa lama, matanya pun ~; terlayang-layang v tidak terpusat; tidak menentu: sebenarnya pikirannya sedang ~ ke keluarganya yg ada di kampung; selayang n sekilas; selintas; sepintas; pandang sekilas (lintas) pandang; sepintas lalu: kesan ~ pandang mengenal kegiatan dl ibu kota menjelang tahun baru 1984;
***Keterangan:
n : nomina; v : verba; a : adjektiva; adv : adverbia; num : numeralia; p : partikel; pron : pronomina
dl : dalam ;dng : dengan ; dp : daripada; dr : dari; dsb : dan sebagainya; kpd : kepada; krn : karena; msl : misalnya; pd : pada; sbg : sebagai; spt : seperti; thd : terhadap; tt : tentang; yg : yang
sumber: Kamus Besar Bahasa Indonesia. Pusat Bahasa, Departemen Pendidikan Nasional, Jakarta. 2008.
Categorised in: L
Comments are closed here.