Logical Product

Apa itu Logical Product?

Logical product adalah fungsi AND dari sejumlah syarat. Hasilnya berupa 1 jika semua syarat adalah 1. Selain itu hasilnya adalah 0.

sumber: Tim Dinastindo, Kamus Komputer Berilustrasi. Jakarta: DINASTINDO 1993

Tags:

Pencarian Terkait