molekul

Apa itu molekul?

molekul adalah n 1 bagian terkecil suatu senyawa yg terbentuk dr kumpulan atom yg terikat secara kimia; 2 bagian terkecil suatu zat yg masih mempunyai sifat-sifat kimia zat itu; — asimetris Kim molekul yg mengandung atom C yg mengikat empat atom atau gugus yg berbeda; — fag Kim molekul-molekul virus yg dapat menginfeksi atau masuk ke dl sel bakteri; — nonpolar molekul yg muatan positif dan negatifnya berhimpitan; polar molekul yg memiliki susunan muatan positif dan negatif yg terpisah satu sama lain sehingga molekul merupakan dwikutub atau dipol, msl asam klorida, asam sulfat, dan air

 

***Keterangan:

n : nomina; v : verba; a : adjektiva; adv : adverbia; num : numeralia; p : partikel; pron : pronomina

dl : dalam ;dng : dengan ; dp : daripada; dr : dari; dsb : dan sebagainya; kpd : kepada; krn : karena; msl : misalnya; pd : pada; sbg : sebagai; spt : seperti; thd : terhadap; tt : tentang; yg : yang

 

sumber: Kamus Besar Bahasa Indonesia. Pusat Bahasa, Departemen Pendidikan Nasional, Jakarta. 2008.

Pencarian Terkait