Octal Numeral
Apa itu Octal Numeral?
Octal numeral adalah bilangan dengan satu digit atau lebih yang menyatakan jumlah yang tiap digitnya merupakan angka berdasar 8. Digit yang dipakai adalah 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7.
sumber: Tim Dinastindo, Kamus Komputer Berilustrasi. Jakarta: DINASTINDO 1993
Tags: komputer
Categorised in: O
Comments are closed here.