PENGAWASAN MELEKAT
Apa itu PENGAWASAN MELEKAT?
PENGAWASAN MELEKAT adalah Pengawasan yang bersifat terus menerus oleh atasan langsung satuan kerja terhadap pelaksanaan tugas bawahannya sampai dengan 2 atau 3 tingkat kebawah di lingkungan BKKBN.
sumber: Kamus Istilah kependudukan dan Keluarga Berencana. BKKBN. 2011
Tags: Kependudukan
Categorised in: P
Comments are closed here.