Perkotaan
Apa itu Perkotaan?
Perkotaan adalah istilah kedokteran, kesehatan yang artinya: Suatu wilayah jika memenuhi kriteria kepadatan penduduk > 5000 jiwa/km2, jumlah rumahtangga pertanian < 25% dan memiliki > 8 jenis fasilitas perkotaan (sekolah, sarana kesehatan, jalan aspal, listrik, pasar, perkantoran, pertokoan, air bersih, tempat hiburan, sarana transportasi, perbankan, dll). (Sumber : Pedoman Penyelenggaraan Puskesmas di Perkotaan, Depkes RI, Ditjen Bina Kesmas, tahun 2005)
sumber: http://www.depkes.go.id/folder/view/full-content/structure-kamus.html
Categorised in: Tak Berkategori
Comments are closed here.