SGPT
Apa itu SGPT ?
SGPT adalah Serum Glutamic-Pyruvic Transaminase, suatu enzim golongan tranferase yang mengkatalisis pemindahan reversibel sebuah gugus amino dari alaninke alfa-ketuglutarat untuk membentuk glutamat dan piruvat, dengan piridoksal fosfat sebagai faktor pembantu. SGPT sangat meningkat pada penyakit hati dan mononukleosis infeksiosa.
sumber: Acuan Sediaan Herbal Volume Kelima – Badan POM RI
Categorised in: S
Comments are closed here.