Anjungan Tunai Mandiri (ATM)

Apa itu Anjungan Tunai Mandiri (ATM)?

Arti dan makna Anjungan Tunai Mandiri (ATM) dalam istilah keuangan:
Mesin dengan sistem komputer yang diaktifkan dengan menggunakan kartu magnetik bank yang berkode atau bersandi. Melalui mesin tersebut nasabah dapat menabung, mengambil uang tunai, mentransfer dana antar-rekening, dan transaksi rutin lainnya

 

sumber: https://www.lps.go.id/daftar-istilah

Tags:

Pencarian Terkait