ZERO DISCHARGE/EFFLUENT/EMISSION

Apa itu ZERO DISCHARGE/EFFLUENT/EMISSION?

Arti ZERO DISCHARGE/EFFLUENT/EMISSION dalam istilah Lingkungan adalah: Konsep pembuangan jumlah minimum limbah yang didasarkan pada jumlah optimum pemakaian air, bahan kimia dan energi, dengan daur ulang maksimum atau pemanfaatan lain untuk menghasilkan produk pulp dan kertas kualitas standar.

 

sumber: Perpustakaan Emil Salim – Kamus Lingkungan Hidup

Tags:

Pencarian Terkait