AMBANG SUHU

Apa itu AMBANG SUHU?

Arti AMBANG SUHU dalam istilah Lingkungan adalah: Suatu zone transisi sempit antara massa air terbuka dan stratifikasi air litoral dimana isoterm hampir vertikal bersuhu 4 derajat celcius.

 

sumber: Perpustakaan Emil Salim – Kamus Lingkungan Hidup

Tags:

Pencarian Terkait