TEKANAN UDARA
Apa itu TEKANAN UDARA?
Arti TEKANAN UDARA dalam istilah Lingkungan adalah: Tekanan barometik pada seberang titik di udara yang disebabkan oleh bobot sekolom udara di atas titik itu; tekanan udara standar adalah 1,01325 x 10 pangkat lima newton/meter pangkat dua.
sumber: Perpustakaan Emil Salim – Kamus Lingkungan Hidup
Tags: Lingkungan
Categorised in: Tak Berkategori
Comments are closed here.