RENCANA KOTA
Apa itu RENCANA KOTA?
Arti RENCANA KOTA dalam istilah Lingkungan adalah: Rencana pengembangan kota yang disiapkan secara teknis dan nonteknis, baik yang ditetapkan Pemerintah Pusat maupun Pemerintah Daerah yang merupakan rumusan kebijaksanaan pemanfaatan muka bumi wilayah kota termasuk ruang di atas dan di bawahnya serta pedoman pengarahan dan pengendalian bagi pelaksanaan pembangunan kota.
sumber: Perpustakaan Emil Salim – Kamus Lingkungan Hidup
Tags: Lingkungan
Categorised in: Tak Berkategori
Comments are closed here.