PANTAI DALMATIA

Apa itu PANTAI DALMATIA?

Arti PANTAI DALMATIA dalam istilah Lingkungan adalah: Jenis pantai seperti yang terdapat pada pantai Dalmatia di Laut Adriatik. Terjadi karena barisan-barisan pegunungan yang terletak pararel mengalami kemerosotan.

 

sumber: Perpustakaan Emil Salim – Kamus Lingkungan Hidup

Tags:

Pencarian Terkait