PERAIRAN PESISIR

Apa itu PERAIRAN PESISIR?

Arti PERAIRAN PESISIR dalam istilah Lingkungan adalah: Laut yang berbatasan dengan daratan meliputi perairan sejauh 12 (dua belas) mil laut diukur dari garis pantai, perairan yang menghubungkan pantai dan pulau-pulau, estuari, teluk, perairan dangkal,rawa payau, dan laguna.

 

sumber: Perpustakaan Emil Salim – Kamus Lingkungan Hidup

Tags:

Pencarian Terkait