Intermediate Target
Apa itu Intermediate Target?
Intermediate Target atau target antara adalah target-target kebijakan yang digunakan untuk mengontrol bukan karena kepentingan yang melekat padanya. Misalnya, jumlah uang yang beredar bisa menjadi intermediate target yang tujuan akhirnya adalah mengontrol inflasi. Berbeda dengan ultimate target.
sumber: Donrnsbusch, Rudiger, Stanley Fischer, dan Richard Startz. Makroekonomi Edisi Bahasa Indonesia. New York: McGraw-Hill
Categorised in: I
Comments are closed here.