Listeria Monocytogenes

Apa itu Listeria Monocytogenes?

Listeria Monocytogenes adalah istilah kedokteran, kesehatan yang artinya: Nama sebuah bakteri yang ditemukan di dalam tanah dan air dan beberapa hewan, termasuk unggas dan ternak sapi. Bakteri ini dapat hadir dalam susu mentah, makanan yang terbuat dari susu mentah, sayuran mentah, serta buah segar. Bakteri ini juga dapat hidup di pabrik pengolahan makanan dan mencemari berbagai daging olahan. Listeria tidak seperti kebanyakan bakteri lainnya karena bakteri ini dapat tumbuh dalam suhu dingin kulkas. Listeria dapat mati dengan cara pemasakan dan pasteurisasi.

 

sumber: http://www.depkes.go.id/folder/view/full-content/structure-kamus.html

Pencarian Terkait