SRAM

Apa itu SRAM?

SRAM adalah singkatan dari (Static RAM) Kebalikan dari DRAM, isi bit-bit yang ada tetap ‘diingat’ tanpa perlu di refresh secara periodic. Memori jenis ini lebih cepat dibandingkan dengan DRAM dan mungkin harganya lebih mahal dari DRAM. Secara tipikal jenis memori ini digunakan untuk L2 caches.

sumber: Kamus Istilah komputer dan Informatika. Andino Maseleno.

Pencarian Terkait