alat deteksi aktif (active detection device)

Apa itu alat deteksi aktif (active detection device) ?

Arti alat deteksi aktif (active detection device) dalam istilah Sandi adalah: n peralatan kontra penginderaan yang berfungsi untuk mendeteksi penyadap yang berada dalam kondisi aktif; contoh Broadband Field Strength Detectors, Harmonic Receivers, dan Spectrum Analyzers.

 

sumber: Lembaga Sandi Negara – Kamus Istilah Persandian

Tags:

Pencarian Terkait