anhydrite / anhidrit

Apa itu anhydrite / anhidrit?

Arti anhydrite / anhidrit dalam istilah Energi adalah: Mineral, misal CaSO4 terdehidrasi, yang umumnya terdapat dalam butiran atau massa kompak berwarna putih atau abu-abu.

 

sumber: Glosarium – BATAN

Tags:

Pencarian Terkait