BASIC

Apa itu BASIC?

BASIC adalah singkatan dari Beginner’s All-purpose Symbolic Instruction Code. Bahasa program aljabar yang mudah dipahami dan digunakan. Basic memiliki sedikit perintah dan format sederhana. Karena itu, BASIC banyak dipakai dalam perhitungan, bisnis dan industri. BASIC banyak digunakan oleh mikrokomputer, minikomputer, dan mesin berukuran besar. Lihat BASIC-PLUS, integer BASIC, floating point BASIC, dan tiny BASIC.

sumber: Tim Dinastindo, Kamus Komputer Berilustrasi. Jakarta: DINASTINDO 1993

Tags:

Pencarian Terkait