guru

Apa itu guru?

guru adalah n orang yg pekerjaannya (mata pencahariannya, profesinya) mengajar; ~ kencing berdiri, murid kencing berlari, pb kelakuan murid (orang bawahan) selalu mencontoh guru (orang atasannya); ~ agama guru yg mengajarkan mata pelajaran agama; ~ baku guru yg sebenamya (pd sekolahsekolah latihan guru); ~ bantu ark guru penolong; guru pembantu pd sekolah rendah (zaman penjajahan); ~ besar guru pd sekolah tinggi; profesor; ~ honorer guru yg tidak digaji spt guru tetap, melainkan menerima honorarium berdasarkan jumlah jam pelajaran yg diberikan; ~ kepala kepala sekolah; ~ mengaji mualim; pengajar membaca Quran dsb; berguru v 1 belajar (kpd): kepadanya ia banyak ~; 2 berlaku sbg guru: sebenarnya ia bukan guru, tetapi pandai ~; ~ dahulu sebelum bergurau, pb belajar dari hulu sebelum bersenang-senang; menggurui v menjadikan dirinya sbg guru (dng mengajari, menasihati, dsb): saudara tidak perlu ~ kami; apa katamu, bergaul bebas tidak apa-apa, jangan ~ orang tua; keguruan n perihal pengajaran, pendidikan, metode (pengajaran dsb); perguruan n 1 sekolah; gedung-gedung tempat belajar; 2 pengajaran; ~ rakyat pengajaran kpd rakyat; ~ tinggi tempat pendidikan dan pengajaran tingkat tinggi; sekolah tinggi; universitas; akademi

 

***Keterangan:

n : nomina; v : verba; a : adjektiva; adv : adverbia; num : numeralia; p : partikel; pron : pronomina

dl : dalam ;dng : dengan ; dp : daripada; dr : dari; dsb : dan sebagainya; kpd : kepada; krn : karena; msl : misalnya; pd : pada; sbg : sebagai; spt : seperti; thd : terhadap; tt : tentang; yg : yang

 

sumber: Kamus Besar Bahasa Indonesia. Pusat Bahasa, Departemen Pendidikan Nasional, Jakarta. 2008.

Pencarian Terkait