membran

Apa itu membran?

membran adalah /mémbran/ n 1 selaput tipis, barang yg tipis sbg pemisah; 2 rentangan selaput yg dapat menangkap getaran; gendang telinga; 3 lempengan tipis yg lentuk; pelat getar; — plasma membran yg menyelubungi permukaan semua sel hidup; tersusun dr lapisan ganda lipid dng protein yg berfungsi sbg enzim, pompa ion, transpor protein, reseptor untuk hormon dan lainlain melekat padanya; — permeabel Kim membran yg dapat ditembus partikel pelarut dan zat terlarut; — sel Kim membran yg tersusun dr lipid dan protein yg mengitari sebuah sel; — semipermeabel Kim membran yg dapat ditembus oleh beberapa zat, tetapi tidak dapat ditembus oleh zat yg lain; — takpermeabel Kim selaput yg meloloskan partikel kecil, tetapi kedap thd partikel besar

 

***Keterangan:

n : nomina; v : verba; a : adjektiva; adv : adverbia; num : numeralia; p : partikel; pron : pronomina

dl : dalam ;dng : dengan ; dp : daripada; dr : dari; dsb : dan sebagainya; kpd : kepada; krn : karena; msl : misalnya; pd : pada; sbg : sebagai; spt : seperti; thd : terhadap; tt : tentang; yg : yang

 

sumber: Kamus Besar Bahasa Indonesia. Pusat Bahasa, Departemen Pendidikan Nasional, Jakarta. 2008.

Pencarian Terkait