Tabel Komposisi Pangan Indonesia (TKPI)

Apa itu Tabel Komposisi Pangan Indonesia (TKPI)?

Tabel Komposisi Pangan Indonesia (TKPI) adalah istilah kedokteran, kesehatan yang artinya: Tabel yang memuat kadar gizi berbagai pangan yang digunakan di Indonesia. Ilmu gizi telah menentukan angka kecukupan gizi bagi manusia guna mempertahankan tingkat kesehatan yang baik. TKPI berguna untuk merencanakan hidangan makanan yang baik dan memenuhi kecukupan zat gizi dan untuk menilai apakah konsumsi makanan sehari-hari telah memenuhi kecukupan zat gizi.

 

sumber: http://www.depkes.go.id/folder/view/full-content/structure-kamus.html

Pencarian Terkait