Entri Pengarang (author entry)

Apa itu Entri Pengarang (author entry)?

Entri Pengarang (author entry) adalah Entri katalog yang biasanya merupakan entri utama di bawah nama orang atau nama badan yang bertanggung jawab atas isi karya yang diterbitkan itu; dapat pula dibuat pada nama samaran atau tajuk lain apabila nama sebenarnya tidak terdapat pada halaman judul

Sumber : Kamus Istilah Perpustakaan Dan Dokumentasi / oleh Nurhaidi Magetsari, dkk (1992)

 

sumber: Istilah Perpustakaan – Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

Pencarian Terkait