Notasi Ordinal

Apa itu Notasi Ordinal?

Notasi Ordinal adalah Notasi yang tidak hierarkis dan hanya menunjukkan susunan kelas tanpa memperlihatkan hubungan superordinat, subordinat, dan selaras: notasi ordinal menghasilkan notasi pendek yang tidak berurusan dengan daya tampung

Sumber : Kamus Istilah Perpustakaan dan Dokumentasi/oleh Nurhaidi Magetsari, dkk. (1992)

 

sumber: Istilah Perpustakaan – Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

Pencarian Terkait