Penempatan Tetap (Fixed Location)

Apa itu Penempatan Tetap (Fixed Location)?

Penempatan Tetap (Fixed Location) adalah Metode kuno untuk menyusun koleksi buku, yaitu dengan memberikan tanda untuk rak atau lainnya kepada buku sehingga posisi buku itu di dalam rak tertentu akan tetap; rak buku dan tempat lainnya diberi tanda dengan jelas sehingga buku dapat ditemukan secara mudah; tanda ini biasanya termasuk dalam nomor buku; lihat juga penempatan ralatif

Sumber : Kamus Istilah Perpustakaan Dan Dokumentasi / oleh Nurhaidi Magetsari, dkk (1992)

 

sumber: Istilah Perpustakaan – Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

Pencarian Terkait