Tajuk Subjek (Subject Heading)

Apa itu Tajuk Subjek (Subject Heading)?

Tajuk Subjek (Subject Heading) adalah Kata atau kelompok kata yang digunakan dalam katalog, indeks, bibliografi, dan jajarannya lainnya sebagai entri untuk buku-buku dan bahan pustaka lainnya mengenai subjek tertentu; entri tersebut disusun menurut abjad; tajuk ini dapat meliputi tanda baca yang digunakan sebagai alat bantu untuk menentukan tajuk subjek yang tepat dan untuk mendapatkan keseragaman

Sumber : Kamus Istilah Perpustakaan Dan Dokumentasi / oleh Nurhaidi Magetsari, dkk (1992)

 

sumber: Istilah Perpustakaan – Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

Pencarian Terkait