Kutu

Apa itu Kutu?

Kutu adalah n insek parasit tidak bersayap yg mengisap darah binatang atau manusia (spt ayam, — anjing); mencari — di ijuk; pb melakukan pekerjaan yg siasia; pantang — dicukur, pantang manusia dihinakan, pb tidak ada orang yg mau dihinakan; sudah mati — nya, pb sudah hilang kekuatannya; tidak mendapat apaapa lagi; malu; air kuman yg menyebabkan gatalgatal pd jari kaki; anjing kutu yg dapat menempel pd binatang berdarah panas, terutama anjing; busuk bangsat; kepinding; berkutu v 1 mempunyai kutu: rambutnya ~; 2 mencari kutu di kepala; menyelisik kepala sendiri; berkutu-kutu v saling menyelisik (untuk mencari kutu); mengutui v mencari kutu di kepala

 

***Keterangan:

n : nomina; v : verba; a : adjektiva; adv : adverbia; num : numeralia; p : partikel; pron : pronomina

dl : dalam ;dng : dengan ; dp : daripada; dr : dari; dsb : dan sebagainya; kpd : kepada; krn : karena; msl : misalnya; pd : pada; sbg : sebagai; spt : seperti; thd : terhadap; tt : tentang; yg : yang

 

sumber: Kamus Besar Bahasa Indonesia. Pusat Bahasa, Departemen Pendidikan Nasional, Jakarta. 2008.

Pencarian Terkait