Overlay

Apa itu Overlay?

Overlay adalah mentransfer segmen program dari tempat penyimpanan tambahan ke tempat penyimpanan internal untuk dilaksanakan, sehingga dua segmen atau lebih menempati lokasi tempat penyimpanan yang sama pada waktu berbeda. Cara ini dipakai untuk menaikkan ukuran tempat penyimpanan internal. Tempat penyimpanan internal hanya menyimpan program atau data yang sedang diolah di tempat tersebut. Sisanya disimpan di harddisk, sampai data tersebut dibutuhkan.

sumber: Tim Dinastindo, Kamus Komputer Berilustrasi. Jakarta: DINASTINDO 2003

Tags:

Pencarian Terkait